Semua Kartu SIM Prabayar Di Hong Kong Mengharuskan Identitas Pengguna Terdaftar Setelah 23 Februari 2023

Direktur Perdagangan dan Pembangunan Ekonomi Hong Kong, Edward Yau Tang-wah (邱騰華) pada sebuah konferensi pers hari ini (1 Juni 2021) mengumumkan sistem pendaftaran kartu SIM seluler yaitu "Telecommunications (Registration of SIM Cards) Regulation" akan dikukuhkan pada tanggal 4 Juni 2021 dan diajukan kepada Dewan Legislatif pada tanggal 9 Juni 2021.  Diperkirakan undang-undang tersebut akan berlaku pada tanggal 1 September 2021, kemudian pemerintah akan melaksanakan undang-undang tersebut secara bertahap.

  1881 Hits