Seorang anak perempuan berusia 3 tahun dibawa ke Prince of Wales Hospital dan Union Hospital pada tanggal 12 Februari 2022 kemudian kondisi tubuh menurun dan harus dibawa ke unit perawatan intensif. Direktur Divisi Penyakit Menular dan Pusat Perlindungan Kesehatan, Chuang Shuk-kwan (張竹君) menyatakan bahwa 4% pasien dari pandemi Covid-19 gelombang ke-5 di Hong Kong adalah anak dibawah usia 4 tahun.
Penambahan kasus positif Covid-19 di Hong Kong hari ini (13 Januari 2022) sebanyak 2 kasus impor dan 1345 kasus lokal, di antaranya terdapat 1283 kasus dicurigai adalah varian Omicron dan 14 kasus dicurigai adalah varian Delta. Jumlah Covid-19 di Hong Kong sampai saat ini menjadi 22980 kasus.
Sumber: Gov HK